3 Februari 2022,

ECliST

Ternyata PH Air yang Baik Sangat Berpengaruh untuk Kesehatan

Sahabat Rucika, kalian pernah tidak memikirkan, bagaimana kadar PH air yang baik untuk di gunakan sehari – hari?

Nah, Air merupakan sebuah aspek penting dalam kehidupan makhluk hidup, air yang kita gunakan sehari-hari haruslah memenuhi standar mutu air bersih. Sering kali banyak yang beranggapan bahwa air jernih merupakan air bersih, Padahal tidak semua air jernih layak untuk digunakan.

Arti PH yang sebenarnya adalah ukuran jumlah relatif ion hidrogen dan hidroksil yang bebas. Karena bahan kimia dapat mempengaruhi kandungan PH, maka PH merupakan indikator penting dalam air yang berubah secara kimia. Setiap angka mewakili perubahan 10 kali lipat dalam keasaman / kebasaan air. Air dengan PH lima adalah sepuluh kali lebih asam dari air yang memiliki PH enam.

Air yang memiliki PH  terlalu rendah akan menjadi asam, sedangkan jika air yang memiliki PH terlalu tinggi bersifat basa.

Sebagai contohnya, Ikan hias yang hidup dalam air dengan kandungan pH terlalu rendah atau tinggi akan menyebabkan kematian bagi ikan tersebut.

Sementara bagi manusia, air dengan kandungan PH netral dapat membantu produksi darah menjadi netral sehingga mudah mengeluarkan racun dari tubuh. Ahli kesehatan merekomendasikan untuk mengkonsumsi pH air yang berada diantara 6,5 – 8,5.

Jika manusia meminum air dengan kadar PH yang tidak sesuai maka dapat menyebabkan darah menjadi terlalu asam atau basa sehingga berdampak sulitnya racun untuk terbawa oleh darah bahkan darah tersebut dapat menjadi racun bagi tubuh dan menyebabkan beberapa gangguan pada kesehatan.

Jadi, yuk kita lebih teliti lagi sahabat Rucika, untuk menggunakan air dengan kadar PH yang tepat untuk kesehatan

Share This Post :

guest
0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Lainnya

Pipa Paralon PVC : Penggunaan, Kelebihan, dan Tips Instalasi

6 September 2024

Table of ContentsPenggunaan Pipa Paralon1. Sistem Perpipaan Air Bersih dan Limbah2. Sistem Irigasi3. Saluran Listrik4....

Mengenal Elbow Pipa: Fungsi, Jenis, dan Kegunaannya dalam Instalasi Pipa

28 Agustus 2024

Table of ContentsFungsi dan Kegunaan Elbow PipaJenis-Jenis Elbow Pipa1. Elbow 90 Derajat2. Elbow 45 Derajat3....

12 Warna Cat Rumah yang Trend di 2024 & Tips Memilihnya

16 Agustus 2024

Table of ContentsWarna Cat Rumah yang Keren dan Tren pada Tahun 20241. Beige Colour2. Biru...

OUR PRODUCTS

SORT BY